prescaller fungsinya untuk membagi frekuensi.. misalkan Frek Counter yang kita pakai jangkahnya 0 sampai 30 MHz,,, kalo mau digunakan untuk pembacaan lebih dari 30Mhz (misal 200MHz) tentu saja Frek Counter tersebut tidak sanggup untuk membacanya.. maka di perlukan sebuah rangkaian pembagi misalkan pembagi 10, maka frek yang masuk sebesar 200MHz akan di bagi 10 hasilnya 20MHz.... dan frekuensi 20 MHz tersebut masih masuk dalam jangkah pembacaan frek counter....
CMIIW....