Penulis Topik: Sharp LC-32L50M Led power berkedip  (Dibaca 2156 kali)

0 Anggota dan 1 Pengunjung sedang melihat topik ini.

Offline Bang Jay

  • Newbie
  • *
  • Tulisan: 1
Sharp LC-32L50M Led power berkedip
« pada: April 24, 2016, 01:25:44 PM »
Dear para Master teknisi TV LCD,

Saya punya masalah dengan TV LCD saya, Sharp type LC-32L50M, kondisi saat ini jika di hidupkan led indikator hijau dan merah berkedip bergantian selama beberapa kali, setelah itu tinggal led merah yang berkedip 5x jeda 5x jeda begitu seterusnya, dan pada saat led merah tersebut berkedip, maka tombol power tidak berfungsi sama sekali.

menurut berbagai sumber yang saja baca, tv ini gagal start karena terproteksi, saya sudah mendiba masuk service mode dengan Vol - dan TV/Video lalu colok listrik, tapi tidak ada reaksi apapun, tidak ada tampilan sama sekali di layar.

Saya sudah lakukan test tegangan, semuanya normal,

1. BU1.8V Ok
2. BU2.5V Ok
3. BU3.3V OK
4. BU5V OK
5. BU12V OK
6. DC 14V / 24V OK

kira-kira masalahnya di mana ya? mohon bantuan para master.

terima kasih sebelumnya,

salam kenal dari saya Bang Jay.

« Edit Terakhir: April 30, 2016, 11:47:13 AM oleh Bang Jay »