KOMUNITAS HOBBIYST ELEKTRONIKA - KHE

Diskusi Elektronika => Kategori Aneka Elektronika => Topik dimulai oleh: Mujihariandi pada Juni 21, 2014, 05:35:16 PM

Judul: BLDC sensorless
Ditulis oleh: Mujihariandi pada Juni 21, 2014, 05:35:16 PM
misi. saya mau tanya
gimana ya cara mengetahui posisi rotor dengan back emf pada BLDC motor sensorless
terima kasih.
untuk tugas akhir saya
Judul: Re:BLDC sensorless
Ditulis oleh: zia pada Juni 22, 2014, 08:34:50 AM
mengetahui posisi rotor dengan back emf pada BLDC motor sensorless, tidak bisa dilakukan.
yang bisa dilakukan hanya speed control saja.