KOMUNITAS HOBBIYST ELEKTRONIKA - KHE

Diskusi Elektronika => Kategori Mikrokontroller/Robotik => Mikrokontroller Seri ATMEL => Topik dimulai oleh: AWANGSATRIA pada Desember 23, 2013, 02:54:05 PM

Judul: [HELP] Membuat otomatisasi kipas, sensor PIR dan LM35 ATMEL ATMEGA16 16PU 1307K
Ditulis oleh: AWANGSATRIA pada Desember 23, 2013, 02:54:05 PM
Permisi, saya pemula sekali dan mau belajar membuat otomatisasi kipas angin menggunakan ATMEGA16 pakai 2 sensor PIR dan LM35. Jadi logikanya itu "and", jika ada orang dan panas maka kipasnya menyala. Lalu pada suhu tertentu kipasnya menyesuaikan kecepatan. Rencananya menggunakan kipas dengan 3 speed. Yang saya bingung adalah bagaimana menswitch kecepatan kipas tersebut? Apa ada saran bagaimana membuat rancang bangun tersebut?

Maaf jika topik ini salah kamar, mohon bimbingannya.

PIN BB saya: 2608F73E
No HP saya 085250635851
Judul: Re:[HELP] Membuat otomatisasi kipas, sensor PIR dan LM35 ATMEL ATMEGA16 16PU 1307K
Ditulis oleh: kenzanin pada Juli 14, 2016, 04:26:24 PM
iya salah PIR bukan untuk membaca suhu manusia dia hanya detector perbedaan suhu yang berada pada area kerja pir, artinya baik kepanasan atau kedinginan asal ada beda suhu dari t-1dia akan aktif